Research Repository of UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Perspektif strategi pembelajaran akhlak mulia membangun transformasi sosial siswa SMP

Dasopang, Muhammad Darwis (2014) Perspektif strategi pembelajaran akhlak mulia membangun transformasi sosial siswa SMP. Studi Multidisipliner: Jurnal Kajian Keislaman, 1 (1). pp. 27-45. ISSN 2355-7850

[img] Text
15. 2014 [ARTIKEL] Perspektif Strategi Pembelajaran Akhlak Mulia Membangun Transformasi Sosial Siswa SMP.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (424kB)
Full text available at: http://jurnal.iain-padangsidimpuan.ac.id/index.php...

Abstract

Kajian ini bertujuan untuk membahas perspektif strategi pembelajaran akhlak mulia membangun transformasi sosial siswa SMP. Manusia seutuhnya menjadi target capaian pendidikan dalam sebuah institusi, yang inti capaiannya meliputi aspek jasmani dan rohani dengan iman dan takwa sebagai landasannya. Dalam perspektif Islam kedua capaian itu tercakup dalam konsep fitrah membentuk akhlak mulia dalam konteks internal dalam dirinya dan eksternal ketika bersosialisasi dengan lingkungan sekitarnya. Perpaduan keduanya tampil dalam al-jism dan al-ruh yang terdiri dari al-‘`aql, al-qalb, dan al-nafs secara utuh dan terintegrasi melahirkan manusia berakhlak mulia. Dalam pembelajarannya menggunakan strategi afektif dengan pendekatan value centre, yakni pembela-jaran yang lebih mengedepankan sikap dan nilai, menyeimbangkan keaktifan guru dan murid dalam upaya membentuk hubungan sosial yang memiliki kesadaran dan bersinergis. Sinergisitas kesadaran antara keduanya membentuk kepatuhan, kepatutan, ketaatan dan keterampilan membina hubungan sosial yang baik di antara sesama siswa, juga secara timbal balik guru dan siswa dan lainnya.

Item Type: Article
Keywords: Pembelajaran; Akhlak; Transformasi; Siswa; SMP
Subjects: 13 EDUCATION > 1301 Education Systems > 130106 Secondary Education
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Yusri Fahmi
Date Deposited: 21 Feb 2022 13:14
Last Modified: 21 Feb 2022 13:14
URI: http://repo.uinsyahada.ac.id/id/eprint/767

Actions (login required)

View Item View Item