Research Repository of UIN Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Kepemimpinan komunitas : kepemimpinan komunitas muslim menurut hadis Rasulullah SAW

Dianto, Icol (2019) Kepemimpinan komunitas : kepemimpinan komunitas muslim menurut hadis Rasulullah SAW. Jurnal At-Taghyir: Jurnal Dakwah dan Pengembangan Masyarakat Desa, 2 (1). pp. 1-16. ISSN 2657-1773

[img] Text
B9.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (385kB)
Full text available at: http://jurnal.iain-padangsidimpuan.ac.id/index.php...

Abstract

Artikel ini membahas tentang hadis-hadis yang menyatakan bahwa urusan kepemimpinan dipegang oleh Bani Quraisy yang terdapat dalam kitab-kitab hadis shahih. Dengan menggunakan kajian studi kepustakaan melalui pendekatan metode pemahaman hadis dan pendekatan sosiologis terhadap sumber data berupa kitab-kitab hadis klasik dalam kitab Shahih Bukhari, Shahih Muslim, Musnad Imam Ahmad dan
Musnad Abu Daud, buku-buku dan artikel ilmiah, didapatkan hasil kajian bahwa ulama sepakat atas keshahihan hadis-hadis tentang kekhalifahan (kepemimpinan) di tangan
Quraisy, namun para ulama itu berbeda pendapat dalam menginterpretasikan hadis, antara afdlaliyyah (syarat keutamaan) dengan in‟iqad (syarat mutlaq). Pada masyarakat kontemporer dengan pendekatan sosiologis terhadap hadis-hadis shahih tersebut didapatkan pemahaman bahwa pemimpin itu harus memiliki rasa keadilan, berkasih
sayang, menepati janji, menegakkan agama dan mengajak kepada kabajikan serta mencegah kemaksiatan. Pemimpin yang memiliki persyaratkan itu wajib ditaati oleh
rakyatnya (komunitasnya).

Item Type: Article
Keywords: Hadis Kepemimpinan; Kekhalifahan; Suku Quraisy; Pemimpin Komunitas
Subjects: 13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130304 Educational Administration, Management and Leadership
22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES > 2204 Religion and Religious Studies > 220403 Islamic Studies
Divisions: Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi > Pengembangan Masyarakat Islam
Depositing User: Yusri Fahmi
Date Deposited: 08 Apr 2020 15:06
Last Modified: 08 Apr 2020 15:06
URI: http://repo.uinsyahada.ac.id/id/eprint/485

Actions (login required)

View Item View Item